Minggu, 16 Mei 2010

Let's Go SOLO


Merupakan ajang pertemuan blogger dan pengguna aktif teknologi informatika dengan masyarakat luas yang membutuhkan teknologi serupa untuk meningkatkan kualitas hidup bersama.

Banyak kelompok perajin dan masyarakat yang sejatinya bisa lebih cepat mengembangkan diri, usaha dan komunitasnya dengan menggunakan internet, namun masih terkendala banyak sebab.

Di forum Sharing Online lan Offline inilah, banyak pihak diharapkan bisa saling menginspirasi.

Selamat datang di Solo…


Jadwal Kegiatan SOLO

Jumat, 4 Juni 2010
16.00 –Kedatangan peserta
Sabtu, 5 Juni 2010
07.00 – 08.00Makan pagi
08.00 – 09.00Registrasi peserta
09.00 – 12.00Sesi I: Sharing pelaku online
12.00 – 13.00Istirahat/Sholat/Makan siang
13.00 – 15.00Sesi II: Sharing komunitas/pemerintah
15.00 – 15.30Coffee break/sholat
15.30 – 17.00Pemanfaatan internet untuk komunitas oleh Nukman Lutfie
17.00 –Istirahat
18.30 – 20.00Makan malam di Galabo
20.00 – 22.00City tour: Pasar Malam Ngarsapura
22.00 –Istirahat
Minggu, 6 Juni 2010
07.00 – 08.00Makan pagi
08.00 – 12.00Tour (terbagi dalam empat kelompok):
Kelompok I: Susur Bengawan Solo (Sukoharjo – Taman Jurug)
Kelompok II: Kunjungan batik (Laweyan, Kauman, Klewer)
Kelompok III: Kunjungan ke kerajinan tembaga Cepogo, dll
Kelompok IV: Kunjungan pembuatan keris, wayang, gamelan
12.00 – 13.00Makan siang di Solo
13.00 – 17.00Tour bebas dalam kota (kraton, Mangkunegaran, Windujenar, dll)
17.00 – 19.00Makan malam. Ramah tamah
Senin, 7 Juni 2010
07.00 – 08.00Makan pagi
08.00 –Check out

Tidak ada komentar:

Label

Unlimited (1)